Sabtu, 14 Juni 2014

Membaca tengan telinga

"Dan dialah yang menciptakan bagi kamu sekalian,Pendengaran,Penglihatan dan hati."
(Surah Al Mukminun ayat 78 )

Dalam ayat diatas Al Quran menyatakan urutan penciptaan indra manusia sejak dalam kandungan.hal ini tentunya sangat menarik dan menakjubkan mengingat tidak adanya pengetahuan mengenai embryologi pada saat Al Quran diturunkan,dimana dengan tegas dinyatakan bahwa urutan penciptaan pertama adalah pendengaran,kemudian penglihatan,dan berikutnya adalah hati. Hati dalam pemaknaan disini tentunya alat untuk berpikir yakni otak, bukan (liver).

Alloh memberikan langsung contoh seorang anak bersama Ust. Yusuf Mansur, dia menghafal 30 Juz dalam usia 7 tahun, sekarang telah berusia 10 tahun telah menghafal 1400 hadist dengan sanad dan perawinya. Bukan hanya itu, dia juga hafal asbaabun nuzulnya. Inilah salah satu tanda bahwa Alloh SWT merawat wahyu wahyunya, sabda sabda Rasulullah SAW.

Salam berbagi,
Fadlik Al Iman

Tidak ada komentar:

Posting Komentar