Banyak orang tua mencari nafkah, banting tulang siang dan malam, salah satu alasannya adalah untuk anak. Untuk memberi pendidikan yang berkualitas kepada anak salah satu syaratnya adalah uang, namun tidak terjadi pada orang tua yang kreatif.
Hal ini terjadi di daerah Jakarta, dengan lahan yang sudah bisa dibilang rusak karena polusi multi dimensi seperti limbah cair, polusi udara serta suara. Ridwan memaksimalkan ruang terbuka hijau bekas gugusan di sekitar tempat tinggalnya.
Tiga anaknya diceritakan tentang keterkaitan makhluk hidup, dimana mereka saling menguntungkan satu sama lain. Seperti biasa anak anak memang gemar bermain,metode yang menarik adalah ketika Ridwan menangkap dan memfoto serangga untuk dijadikan objek pembelajaran.
Yang menarik ketika kita semua langsung belajar praktek, karena mengetahui realitas yang ada tanpa mengandalkan logika namun juga rasa, bersamaan dengan kabar sekitar. Apa yang terjadi sebenarnya.
Ridwan mencoba mengenalkan biodiversity di sekitar, bapak penggagas Biodiversity Lovers ini kini gemar mengajak bermain dan belajar anak anaknya, sambil mengenang puluhan tahun lalu dimana ia mengambil jurusan biologi di sekolahnya.
Salam berbagi,
Fadlik Al Iman
Hal ini terjadi di daerah Jakarta, dengan lahan yang sudah bisa dibilang rusak karena polusi multi dimensi seperti limbah cair, polusi udara serta suara. Ridwan memaksimalkan ruang terbuka hijau bekas gugusan di sekitar tempat tinggalnya.
Tiga anaknya diceritakan tentang keterkaitan makhluk hidup, dimana mereka saling menguntungkan satu sama lain. Seperti biasa anak anak memang gemar bermain,metode yang menarik adalah ketika Ridwan menangkap dan memfoto serangga untuk dijadikan objek pembelajaran.
Yang menarik ketika kita semua langsung belajar praktek, karena mengetahui realitas yang ada tanpa mengandalkan logika namun juga rasa, bersamaan dengan kabar sekitar. Apa yang terjadi sebenarnya.
Ridwan mencoba mengenalkan biodiversity di sekitar, bapak penggagas Biodiversity Lovers ini kini gemar mengajak bermain dan belajar anak anaknya, sambil mengenang puluhan tahun lalu dimana ia mengambil jurusan biologi di sekolahnya.
Salam berbagi,
Fadlik Al Iman
Tidak ada komentar:
Posting Komentar