Jumat, 01 Agustus 2014

Tontonan Jadi Tuntunan

Banyak cerita muncul karena daya pikir manusia, berhayal, berangan sampai ke awan. Dari hasil itu manusia memiliki temuan yang bisa dibagi kepada semua, namun tak jarang ketika karya itu lahir, banyak orang yang menonton memakai karya pikiran manusia sebagai tuntunan tanpa memfilter terlebih dahulu apa maksudnya.

Satu contoh cerita tentang persahabatan manusia dan kancil adalah terinspirasi dari kelincahan kancil menghindar dari buaya sehingga dipelintir manjadi kecerdikan manusia mengakali buaya. Kisah bawang putih dan bawang merah dan masih banyak lagi, beberapa contoh kisah di atas ada baiknya.

Namun jika kita mau berpikir bahwa masih banyak kisa yang dahsyat yang lebih realistis dan nayata dari kisah di atas tadi, misal saja tentang cerita nabi Yusuf, Musa, Nuh dan masih banyak kisah lainnya yang bukan cuma tontonan, tapi jadi tuntunan. Selamat mencoba..

Salam berbagi,
Fadlik Al Iman

Tidak ada komentar:

Posting Komentar