"kegelisahan manusia.., tak pernah berhenti berjuang,pecahkan teka-teki malam,tak pernah berhenti berjuang, pecahkan teka-teki keadilan" begitulah kutipan lyric lagu Gie yang dibuat Eros. Kisah lyric di atas dialami oleh Gaylord Nelson, seorang senator Amerika pada era 60-an.
Pada waktu itu ia berjuang memberitahukan kepada pemerintah Amerika tentang kualitas udara, air, tanah yang tercemar. Kenyataan ini tidak langsung didukung oleh pemerintahan.Gaylord melobi presiden Amerika John F. Kennedy. Tujuh tahun berlalu, barulah pada tanggal 22 April 1970 rakyat Amerika turun ke jalan mengkampanyekan kesehatan dan lingkungan.
pemutaran film
Waktu terus berlalu, gelombang kesadaran semakin luas. Di Indonesia para aktivis lingkungan hidup membuat pola kegiatan yang beragam. Di Bali sebuah sekolah yang bernama Green School merayakannya. Tidak tepat ditanggal 22 april karena baginya, hari Bumi adalah setiap hari, semua berkumpul di tempat-tempat yang telah disiapkan. Menampilkan beberapa karyanya untuk Bumi yang lebih baik.
Selamat Hari Bumi 2012.
Salam berbagi,
Fadlik Al Iman
Pada waktu itu ia berjuang memberitahukan kepada pemerintah Amerika tentang kualitas udara, air, tanah yang tercemar. Kenyataan ini tidak langsung didukung oleh pemerintahan.Gaylord melobi presiden Amerika John F. Kennedy. Tujuh tahun berlalu, barulah pada tanggal 22 April 1970 rakyat Amerika turun ke jalan mengkampanyekan kesehatan dan lingkungan.
pemutaran film
Waktu terus berlalu, gelombang kesadaran semakin luas. Di Indonesia para aktivis lingkungan hidup membuat pola kegiatan yang beragam. Di Bali sebuah sekolah yang bernama Green School merayakannya. Tidak tepat ditanggal 22 april karena baginya, hari Bumi adalah setiap hari, semua berkumpul di tempat-tempat yang telah disiapkan. Menampilkan beberapa karyanya untuk Bumi yang lebih baik.
Selamat Hari Bumi 2012.
Salam berbagi,
Fadlik Al Iman
keren bang,,,
BalasHapusSelamat hari bumi,,,
Salam Konservasi...
terima kasih, salam tuk BKSDA P. Bun dan rekan Manggala Agni
Hapus